KALSELKESEHATAN

M. Syaripuddin: Kawal Distribusi APD Agar Tepat Sasaran

195

retorikabanua.id – Wakil Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Selatan, M. Syaripuddin meminta Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan dalam penanganan pencegahan virus covid-19 seperti pendistribusian logistik dan APD (Alat Pelindung Diri) agar tetap sasaran.

“Nantinya perlu ada mekanisme untuk memastikan APD dan logistik sudah diterima langsung berbagai rumah sakit yang menjadi rujukan penanganan Covid-19,”kata M. Syaripuddin

Ia juga menilai pemerintah perlu memiliki database yang update setiap hari,terkait kondisi pasien,rumah sakit dan fasilitas kesehatan yang tenaga kesehatannya memerlukan APD seperti, Kabupaten/Kota mana saja, berapa banyak yang diperlukan, dan bagaimana kondisi pasiennya.

M. Syaripuddin mengharapkan dengan adanya nanti database, sehingga kebutuhan yang telah disalurkan bisa diatur dengan baik dengan dasar validasi data yang tepat dengan tujuan memaksimalkan bantuan dengan tepat sasaran.

“Dengan penggunaan data yang akurat dan mekanisme penyaluran yang baik, Saya yakin pengawasan akan lebih mudah,”ungkap M. Syaripuddin

Leave a comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Related Articles

Gubernur Kalsel Harapkan ASN Lebih Profesional Pasca Penataan Kelembagaan Perangkat Daerah

RETORIKABANUA.ID, Banjarbaru – Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel), Muhidin, berharap agar para Aparatur...

DPRD Kalsel Terima Unjuk Rasa Buruh, Janji Tindaklanjuti Masalah yang Diajukan

RETORIKABANUA.ID, Banjarmasin – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalimantan Selatan (Kalsel) menerima...

DPRD Kalsel Siap Dukung Program Lingkungan Hidup dan Kehutanan 2025-2029

RETORIKABANUA.ID, Banjarbaru – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalimantan Selatan (Kalsel) melalui...

JMSI Banjarmasin Resmi Dilantik, Siap Dukung Program Pemerintah!

RETORIKABANUA.ID, Banjarmasin – Pengurus Cabang Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Kota Banjarmasin...